Syair untuk Negeri Sebuah Karya Winda Boyusta "Bukan Cerita Fiksi"
Syair untuk Negeri asebuah judul untuk Atologi Syair karena syair-syair ini ditulis oleh para penulis 5 benua dengan jumlah 2023 penulis sesuai dengan tahun terbit buku ini. Buku ini diterbitkan sebagai sejarag lahir buku syair dengan penulis terbanyak di dunia mencatat rekor Museum Rekor Indonesia Dunia.
Semoga kedepannya lebih banyak lagi syair dan puisi yang tercipta sebagai ungkapan makna dari sebuah perjalanan kehidupan. Semangat berkarya. 😀😊
Komentar
Posting Komentar